Deputy Manager Marketing Communication Honda Sinsen, Frank Setia, mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk nyata semangat sinergi sekaligus wujud kebersamaan komunitas Honda.
“Tak hanya sebagai ajang kumpul, kami juga memberikan edukasi berkendara aman yang bermanfaat bagi pengguna dan masyarakat, terutama saat berkendara di malam hari. Kami berharap komunitas Honda dapat terus menjadi pelopor keselamatan di jalan,” ujar Frank.
Melalui Nocturnity Riding, komunitas Honda Jambi menegaskan bahwa kegiatan riding bukan hanya soal perjalanan, melainkan juga tentang nilai kebersamaan, solidaritas, serta kontribusi nyata terhadap lingkungan sosial dan budaya.
Halaman


Tinggalkan Balasan